Pages

Ads 468x60px

Labels

Senin, 22 Oktober 2012

Bambang Adji Sutjahyo

Description
Bambang Adji Sutjahyo adalah Kepala Divisi Perencanaan dan Pengembangan PT Perhutani dipersalahkan dalam pelaksanaan proyek untuk membangun citra Perhutani – yang dilakukan dengan jalan membuat dan menayangkan iklan layanan masyarakat dengan nilai total kurang lebih 9 milyar rupiah.
Additional Data
Nama Lengkap: Bambang Adji Sutjahyo
Tempat Lahir: Purworejo
Tanggal Lahir: Sep 07 1950
Jabatan/Pekerjaan Saat Korupsi: Kepala Divisi Perencanaan dan Pengembangan PT Perhutani
Gender: Pria
Usia Saat Korupsi: 54 Tahun
Tempat Korupsi: Jakarta
Tahun Korupsi: 2001-2003
Nilai Korupsi: Rp. 2.490.835.000
Hukuman Penjara: 3 tahun
Hukuman Denda: Rp. 100.000.000
Uang Pengganti: ½ X Rp.1.974.940.000,-
Nomor Putusan Akhir: 464K/pid/2006
Tahun Putusan Akhir: 2006
Uraian Perkara: Terdakwa dipersalahkan dalam posisinya sebagai Kepala Divisi Perencanaan dan Pengembangan Perusahaan PT Perhutani. Dalam pelaksanaan proyek untuk membangun citra Perhutani – yang dilakukan dengan jalan membuat dan menayangkan iklan layanan masyarakat dengan nilai total kurang lebih 9 milyar rupiah, Terdakwa didakwa telah melakukan beberapa kesalahan, yaitu penunjukan kontraktor langsung (tidak sesuai dengan prosedur), melakukan mark-up harga, dan pada akhir proyek tidak melakukan pengawasan dengan benar (sekitar 15% dari kegiatan/produk yang direncanakan tidak dijalankan, namun pertanggungjawaban kontraktor tetap disetujui oleh Terdakwa).

0 komentar:

Posting Komentar