Pages

Ads 468x60px

Labels

Senin, 22 Oktober 2012

Probosutedjo

 Description
Probosutedjo lahir di Kemusuk-Yogyakarta, 1 Mei 1930 adalah seorang pengusaha. Ia adalah Direktur Utama PT. Menara Hutan Buana, mempunyai Yayasan Menara Bhakti, Pemilik Universitas Mercu Buana, Universitas Mercu Buana Yogyakarta dan salah satu pendiri Himpunan Pengusaha Pribumi Indonesia. Ia juga adalah adik seibu mantan presiden Indonesia, Soeharto.
Additional Data
Nama Lengkap: H. Probosutedjo
Tempat Lahir: Yogyakarta
Tanggal Lahir: May 01 1930
Jabatan/Pekerjaan Saat Korupsi: Pengusaha
Gender: Pria
Usia Saat Korupsi: 72
Tempat Korupsi: Jakarta
Tahun Korupsi: 2004
Nilai Korupsi: 100.931.585
Hukuman Penjara: 4 Tahun
Hukuman Denda: 30.000.000
Uang Pengganti: 100.931.585
Nomor Putusan Akhir: 682-K-Pidana-2004
Tahun Putusan Akhir: 2005
Uraian Perkara: PT. Menara Hutan Buana milik Probosutedjo Mendapat proyek senilai Rp. 100.931.585 berupa dana pinjaman reboisasi tanpa bunga dari pemerintah untuk melaksanakan proyek Hutan Tanaman Industri di Kalimantan Selatan.

0 komentar:

Posting Komentar